
2008 FERRARI 430 SCUDERIA Cangkokan Formula 12008 Ferrari 430 Scuderia akan bergabung bersama F430 Coupe dan F430 Spider. Ferrari 430 Scuderia adalah mobil berperforma tinggi yang mendemonstrasikan bagaimana tekhnologi Formula 1 dicangkokkan pada mobil ini.
Mobil ini adalah seri khusus berdasarkan F430. Tujuan utamanya menjadikan mobil ini paling bergairah bagi klien Ferrari yang menyenangi mobil sport. Pembuatan mobil ini lebih dititik- beratkan dalam mengurangi bobot.
Caranya menggunakan bahan dari titanium dan serat karbon. Untuk mengurangi goncangan pada saat melejit dalam kecepatan tinggi menggunakan teknologi yang inovatif.
Tujuan utama pembuatan mobil yang berperforma tinggi ini menyenangkan para pemilik mobil yang senang melejit dalam kecepatan tinggi.
SPESIFIKASI :
Mesin: V8, DOHC
Kapasitas : 4308 cc
Daya : 510 Tenaga Kuda
Rem : ABS Vented Disc
Transmisi : 6 Speed Manual
Suspensi : Independent
Setir : Rack & Pinion
DIMENSI :
Panjang : 4485,6 mm
Lebar : 1922,7mm
Tinggi : 1214.1mm
Bobot : 1487.5 ..kg
Ban D/B : , 235/35ZR19/285/35ZR19
Akselerasi : 0 – 62 mph dalam waktu 3,6 detik
Top Speed : 350 km/jam
Base Price : N/A
Tidak ada komentar:
Posting Komentar